STRATEGI USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) DI JABODETABEK DALAM MENGHADAPI PANDEMI COVID-19

Niluh Kerti Maryasih

Abstract


Pandemi Covid-19 yang terjadi tahun 2019 telah melanda seluruh dunia telah memberi dampak kepada semua sektor kehidupan termasuk juga dunia usaha di segala bidang. Dampak dari pandemi covid-19 ini juga sangat dirasakan oleh Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), dengan adanya pembatasan sosial dan protokol kesehatan yang harus diterapkan, UMKM mengalami penurunan omset yang signifikan, bahkan banyak pelaku UMKM yang harus tutup atau berhenti sehingga menimbulkan kerugian ekonomi yang signifikan secara nasional (Jufra, 2020). Walaupun omsetnya menurun, namun para pelaku usaha tetap harus bertahan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengetahui bagaimana strategi UMKM di Jabodetabek dalam menghadapi Pandemi Covid-19. Penelitian ini menggunakan metode analisis kualitatif dan deskriptif dengan metode SWOT serta kajian literatur. Tehnik pengumpulan data melalui wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi UMKM di Jabodetabek mampu bertahan di masa pandemi Covid-19 ini dengan menggunakan metode SWOT dengan meningkatkan kwalitas produk mereka, memperhatikan pesaing-pesaing mereka, melihat peluang dan tantangan di sekitar mereka


Keywords


Strategi; UMKM; Pandemi; Metode; SWOT

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Adhitya Himawan,

Pengusaha di Indonesia Baru 1,5 Persen dari Total Penduduk”,www.suara.com/bisnis/2016/0 5/09/133306

Anisya Al Faqir, “Ekonomi Indonesia Diprediksi Tumbuh Minus 0,4 Persen Sepanjang 2020”, (Merdeka.com: Uang, Juli 2020), diakses melalui https://www.merdeka.com/uang/ekonomi -indonesia-diprediksi-tumbuh-minus-04- persen-sepanjang-2020.html

BPS RI. (2019). Analisis Hasil SE2016 Lanjutan : Potensi Peningkatan Kinerja Usaha Mikro Kecil. Jakarta: Badan Pusat Statistik.

David S. Kodrat & Wina Christina, Entrepreneur Sebuah Ilmu, Jakarta: Penerbit Erlangga, h. 6

E. K. Herawati, “Peluang dan Tantangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKUM) Bidang fashion Kota Bandung Dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean,” 2016.

Hardilawati, W. L. (2020). Strategi Bertahan UMKM di Tengah Pandemi Covid-19 . Jurnal Akuntansi & Ekonomika, 90-98.

Hilmiyah, N., Erwin Permana, Iha Haryani Hatta, & Murti

Widyaningsih. (2022). STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA PELAKU UMKM KULINER PADA MASA PANDEMI COVID-19. JRB-Jurnal Riset Bisnis, 5(2), 226-245. https://doi.org/10.35814/jrb.v5i2.3391

Karo, P. K., & Hamonangan, S. (2021). Analisis Strategi pemasaran restoran Menghadapi Masa pandemi covid 19 di kota Pagar Alam. Jurnal Sains Sosio Humaniora, 5(1), 396–408. https://doi.org/10.22437/jssh.v5i1.14152

Marlinah, L. (2020). Peluang dan Tantangan UMKM Dalam Upaya Memperkuat Perekonomian Nasional Tahun 2020 Ditengah Pandemi Covid 19 . Jurnal Ekonomi, 118-124.

Risda Arofahtiani, E. R. (2022). Strategi Adaptasi UMKM Kuliner Pada Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus: Rumah Makan Haji Masduki, Pekalogan). Jurnal Aplikasi Manajemen dan Bisnis, Vol. 8 No.2, Mei 2022, 8.

Siregar, P. S. (2022). Analisis Strategi Pemasaran Saat Pandemi Covid-19 Pada Cofee Shop Di Kuala Kapuas (Dengan Studi Kasus Pada “Granmi Official”). Analisis Strategi Pemasaran Saat Pandemi Covid-19 Pada Coffee Shop Di Kuala Kapuas (Dengan Studi Kasus Pada “Grandmi Official”), 8(1). https://ejournal.stiepancasetia.ac.id/

Wan Laura Hardilawati Universitas Muhammadiyah Riau, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Pekanbaru-Riau dengan judul “Strategi Bertahan UMKM di Tengah Pandemi Covid-19, Jurnal Akuntansi & Ekonomika Vol. 10 No. 1 Juni 2020


Refbacks

  • There are currently no refbacks.