ANALISIS PENGARUH PENDEKATAN MALCOM BALDRIGE TERHADAP KINERJA GOLDEN BOUTIQUE HOTEL MELAWAI

Usmar Usmar, Juwita Juwita

Abstract


Malcom Baldrige Criteria for Performance Excellence (MBCfPE) hadir untuk mengukur dan meningkatkan kinerja perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengukurp pencapaian kinerja Golden Boutique Hotel Melawai dengan (MBCfPE), untuk mengetahui serta menganalisa pengaruh MBCfPE terhadap kinerja perusahaan. Penelitian ini bersifat kuantitatif dan deskriptif. Metodologi yang digunakan adalah survei MBCfPE untuk mengetahui pencapaian kinerja dan analisis regresi linear berganda untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh kriteria terhadap kinerja.

Hasil penelitian melalui survei MBCfPE menunjukan bahwa keseluruhan total skor penilian kinerja yang dicapai perusahaan ini adalah 636. Hasil tersebut menunjukan bahwa kinerja perusahaan adalah Emerging Business Leader. Menggunakan analisis regresi linier berganda ditemukan bahwa dari enam kriteria MBCfPE hanya satu yang perpengaruh positif terhadap kinerja perusahaan sementara lima kriteria lainnya tidak. Hal ini menunjukan bahwa masih banyak yang harus dierpbaiki oleh Golden Boutique Hotel Melawai demi berhasil meningkatakan hasil kinerja perusahaan secara keseluruhan.


Keywords


MBCfPE; Kinerja

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.