PERAN PEMERINTAH DESA DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT MELALUI PENGEMBANGAN OBJEK WISATA

Agil Tamimi, Erwin Putubasai, M. Harviend Gilang, Henni Kusumastuti

Abstract


Pantai Paku is a coastal tourism attraction located in Paku Village, Kelumbayan District, Tanggamus Regency, Lampung Province. This study aims to identify the role of the village government in developing the Pantai Paku tourism area and its impact on community welfare. A qualitative descriptive approach was used with data collected through interviews, observations, and documentation. The results show that the village government acts as a regulator, facilitator, promoter, and coordinator in tourism development. These roles contribute to increasing community income, creating new employment opportunities, and enhancing local skills in the creative economy sector. Thus, community-based tourism management supported by village government plays a crucial role in improving local welfare and fostering sustainable rural development.


Pantai Paku merupakan salah satu objek wisata bahari yang terletak di Desa Paku, Kecamatan Kelumbayan, Kabupaten Tanggamus, Provinsi Lampung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran pemerintah desa dalam pengembangan objek wisata Pantai Paku dan dampaknya terhadap kesejahteraan masyarakat sekitar. Metode penelitian menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemerintah desa memiliki peran sebagai regulator, fasilitator, promotor, dan koordinator dalam pengembangan pariwisata. Peran tersebut berkontribusi pada peningkatan pendapatan masyarakat, penciptaan lapangan kerja, serta peningkatan keterampilan lokal dalam sektor ekonomi kreatif. Dengan demikian, pengelolaan wisata berbasis masyarakat yang didukung oleh pemerintah desa mampu meningkatkan kesejahteraan warga dan menjadi model pembangunan desa berkelanjutan

Keywords


Peran Pemerintah Desa, Pengembangan Wisata, Kesejahteraan Masyarakat, Pantai Paku.

Full Text:

PDF

References


Ayuningtyas, D., Lestari, H., & Rostyaningsih, D. (2023) . Peran pemerintah desa dalam pengembangan desa wisata edukasi gerabah. Journal of Public Policy and Management Review, 12(3), 13-31.

Alfianto, F. Y. (2021).Peran pemerintah desa dalam pengembangan desa wisata di Pakuncen. Paradigma, 10(1).

Fansuri, R. A. (2020). Peran kelompok sadar wisata (POKDARWIS) dalam pengembangan objek wisata sebagai upaya peningkatan perekonomian masyarakat: studi di wisata alam Otak Aik Tojang Dusun Gelogor Desa Lendang Nangka (Doctoral dissertation, UIN Mataram).

Fahira, N. S., Umar, R., & Habibi, M. M. (2022). Peran Pemerintah desa Purworejo pengembangan wisata alam sumber complang dalam Kecamatan Kandat Kabupaten Kediri. Jurnal Integrasi dan Harmoni Inovatif Ilmu-Ilmu Sosial, 2(3), 291-303.

Hidayat, E. S., & Djadjuli, R. D. (2020). Pemerintah Desa Dalam Pengembangan Objek Wisata Curug Kembar Desa Raksabaya. Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara, 7(2), 277-293.

Kusumastuti, H., Dewi, L. K., & Rauf, E. U. T. (2020, November). Upaya Pemerintah Dalam Mengatasi Konflik Sosial di Pekon Sukaraja Kecamatan Semaka Kabupaten Tanggamus. In Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (Vol. 1, No. 1, pp. 281-290).

Iswanti, S. I. S., & Zulkarnaini, Z. (2022). Peran Pemerintah Desa Dalam Pengembangan Objek Wisata Pulau Tilan Di Kepenghuluan Rantau Bais Kecamatan Tanah Putih Kabupaten Rokan Hilir. PUBLIKA: Jurnal Ilmu Administrasi Publik, 8(1), 92-103.

Jayanti, N. P. (2019). Pengembangan Objek Wisata Pantai Gandoriah Kota Pariaman. Jurnal Khatulistiwa Informatika, 6(2), 141-146.

Khairil. (2023). Peran Pemerintah Dalam Pengembangan Objek Wisata Pantai Polongasa Dalam Meningkatkan Pendapatan Daerah Kecamatan Suli Kabupaten Luwu.

Nainggolan, C. R. A. (2024). Peranan Pemerintah Daerah Dalam Pengembangan Potensi Pariwisata Kabupaten Samosir (Studi Pada Kampung Ulos Hutaraja). Journal of Politic and Government Studies, 13(2), 568-582.

Perdana, M. H. G. (2022). Pembudidayaan Ikan Lele Dengan Memanfaatkan Lahan Pertanian Kelompok Wanita Tani Sebagai Bentuk Kegiatan Wirausaha. Jurnal Abdi Masyarakat Saburai (JAMS), 3(02), 82-88.

Perdana, M. H. G., Miranda, Z., & Junaiedi, A. (2023). Menanamkan Pemahaman Masyarakat Dalam Memaksimalkan Pemanfaatan Barang Bekas yang Mengandung Potensi Ekonomi, Melalui Sosialisasi Bank Sampah Di Pekon Sidorejo, Kecamatan Sumber Rejo, Kabupaten Tanggamus Tahun 2023. Devotion: Journal Corner of Community Service, 1(4), 204-211.

Piki, Desi, Erwin. (2020). Optimalisasi Penggunaan Dana Desa Dalam Pembangunan Desa Lolosoni Kecamatan Gomo Kabupaten Nias Selatan, 80-81.

Pratama, F. C. (2016). Analisis Peran Pemerintah dalam Pengembangan Objek Wisata Pantai Gandoriah dan Pulau Angso Duo di Kota Pariaman (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau).

Putubasai, E. (2018). Analysis of Community and Village Government Participation in Village Fund Management. Saburai International Journal of Social Sciences and Development, 2(1), 32-38.

Rippin, K. S. (2023). Peran Pemerintah Desa Dalam Pengembangan Objek Wisata Pantai Polongasa Dalam Meningkatkan Pendapatan Daerah Kecamatan Suli, Kabupaten Luwu (Doctoral Dissertation, Institut Agama Islam Negeri Palopo).

Rusyidi, B., & Fedryansah, M. (2018). Pengembangan pariwisata berbasis masyarakat. Focus: Jurnal Pekerjaan Sosial, 1(3), 155-165.

Sinaga, K., Nasution, M. A., & Dewi, A. T. (2021). Implementasi kebijakan pengembangan pariwisata berbasis pemberdayaan masyarakat. Publik, 8(1), 79-90.

Syaifudin, M. Y., & Ma'ruf, M. F. (2022). Peran pemerintah Desa dalam pengembangan dan pemberdayaan masyarakat melalui Desa wisata (studi Di Desa Jurug Kabupaten Ponorogo). Publika, 365-380.

Wati, Anida (2018). Analisis Peranan Objek Wisata Talang Indah Terhadap Peningkatan Pendapatan Masyarakat Menurut Perspektif Ekonomi Islam (Study Pada Masyarakat Desa Pajaresuk Kecamatan Pringsewu Kabupaten Pringsewu) Skripsi. Undergraduate Thesis, Uin Raden Intan Lampung.

Zitri, d. (2020). Strategi Pemerintah Desa Dalam Pengembangan Obyek Wisata Berbasis Masyarakat (Community Based Tourism). Indonesian Governance Journal.

Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Tanggung Jawab Kepala Desa

Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009 Tentang Kesejahteraan Masyarakat

Undang-Undang No.10 Tahun 2010 Tentang Kepariwisataan

Pemerintah Desa Paku. (n.d.). Website resmi Desa Paku Kecamatan Kelumbayan. https://paku-kelumbayan.desa.id/




DOI: https://doi.org/10.32509/jakpi.v5i1.6436

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Indexed by:

     

 Recommended Tools :

 


Redaksi Jurnal JAKPI
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama)
Jl. Hang Lekir I No. 8 Jakarta 10270
Email: jakpi@jrl.moestopo.ac.id