Branding Alisha sebagai Brand Fashion Keluarga Muslim di Bandung

Rostika Yuliani, Lukiati Komala, Diah Fatma Sjoraida

Abstract


Bisnis fashion muslim di Kota Bandung yang semakin meningkat mengakibatkan para desainer berlomba-lomba membuat brand fashion muslim, salah satunya adalah Zareena Servia, seorang designer Ikatan Perancang Busana Muslim Jawa Barat dengan brand Alisha Fancy Shop. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui cara branding Alisha diperkenalkan sebagai brand fashion muslim family kepada masyarakat. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan paradigma konstruktivis serta pendekatan studi kasus. Instrumen penelitian yang digunakan adalah wawancara, observasi, studi pustaka dan penelusuran secara online. Hasil penelitian menunjukan, branding yang dilakukan oleh Alisha dilakukan dengan cara advertising, marketing, public relations, dan special events dinilai sukses mengundan masyarakat dan wisatawan yang berkunjung ke Kota Bandung tertarik membeli busana muslim. Iklan dan promosi di media sosial, membuat masyarakat penasaran terhadap produk dari brand Alisha.

Full Text:

PDF

References


Anholt, S. (2003). Brand New Justice: Branding Places and Products Can Help The Developing World. London: Elsavier.

Ardianto, Elvinaro. (2016). Metodologi Penelitian untuk Public Relations Kuantitatif dan Kualitatif. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Arifin, Zainal. (2012). Penelitian Pendidikan, Metode dan Paradigma Baru. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Boosma, Marije, Michiel Arnoldus. (2008). Branding For Development, Kit Working Papers Series C2. Amsterdam: Kit.

Chiaravella, B., & Schenk, B. (2015). Branding for Dummies (2nd ed.). New Jersey: John Wiley & Sons, Inc.

Creswell, John W. (2015). Penelitian Kualitatif dan Desain Riset Edisi 3. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Cukul, Dilek. (2015). Fashion Marketing in Social Media: Using Instagram for Fashion Branding. International Journal of Business and Management. 116-129.

Delila Deagrathia. (2016). Daftar Butik Busana Muslim/Hijab di Bandung. Diunduh pada halaman Situs: http://www.infobdg.com/v2/daftar-butik-busana-muslimhijab-di-bandung/ (diakses pada tanggal 11 Oktober 2018)

Duncan, Tom. (2005). Principle of Advertising and IMC, International Edition, Edisi Kedua. New York: Mcgraw Hill.

Goldblatt, (2014). Special Events: Creating and Sustaining a New World for Celebration. New Jersey: John Wiley & Sons, Inc

Haig, Matt. (2004). Brand Royalty: How the Worlds Top 100 Brands Thrive and Survive. London: Kogan Page Limited




DOI: https://doi.org/10.32509/jhm.v2i1.986

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed by:

     


Recommended Tools :